MAWAR SEHATI adalah kependekan dari Mari Merawat Kesehatan Jiwa dengan Sepenuh Hati. Inovasi MAWAR SEHATI terbentuk Oktober 2022 di Puskesmas Jekulo. Dalam inovasi ini mencakup upaya kesehatan yakni :
1. Kegiatan Promotif
2. Kegiatan Preventif
3. Kegiatan Kuratif
4. Kegiatan Rehabilitatif
Ide Inovasi ini terbentuk karena timbul dari rasa keprihatinan atas kesadaran masyarakat yang masih memberikan stigma negatif terhadap ODGJ. Selain itu MAWAR SEHATI bertujuan untuk medeteksi ODMK (Orang Dengan Masalah Kejiwaan) agar tidak terlanjur menjadi ODGJ (Orang Dengan Gangguan Jiwa).

INOVASI “MAWAR SEHATI”
Berita Lainnya
Klik untuk share
Klik untuk Share