tarif puskesmas jekulo

Selamat datang,


Pasien yang memiliki BPJS atau KIS dengan Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) terdaftar di Puskesmas Jekulo tidak ditarik biaya pelayanan (gratis)

selain kategori tersebut pasien akan dikenai tarif retribusi sesuai Perda no 4 tahun 2021 tentang Tarif Retribusi di Puskesmas

NOURAIANTARIF
1Tarif Retribusi Pelayanan Rawat Jalan20.000
2Tarif Retribusi tindakan operasi
a. Tindakan khitan200.000
b. Tindakan operasi sedang70.000
c. Tindakan operasi kecil50.000
d. Tindakan operasi sederhana40.000
3Tarif Retribusi kesehatan gigi dan mulut
a. Tindakan dengan penyulit70.000
c. Tindakan kecil30.000
c. Tindakan sederhana20.000
4Tarif retribusi Pelayanan Rawat Inap
a. Akomodasi tanpa obat-obatan200.000
b. Visite dokter20.000
c. Pasang infus35.000
d. Pasang O2/liter/menit15.000
e. Pasang kateter45.000
f. Ganti balut kecil10.000
g. Ganti balut sedang20.000
h. Ganti balut besar35.000
5Tarif Retribusi Nebulizer
a. Dengan masker175.000
b. Tanpa masker125.000
c. Tanpa O2150.000
6Tarif Retribusi Pelayanan Persalinan
a. Pelayanan persalinan normal700.000
b. Pelayanan persalinan dengan penyulit950.000
c. Perawatan bayi perhari20.000
d. Inkubator per hari60.000
7Tarif Retribusi pelayanan KB
a. Pemasangan dan/atau pencabutan IUD tanpa alat kontrasepsi100.000
b. Pemasangan dan/atau pencabutan Implant tanpa alat kontrasepsi100.000
c. Pelayanan KB suntik tanpa obat kontrasepsi20.000
d. Pelayanan KB pil, kondom dan lainnya tanpa alat kontrasepsi10.000
8Rontgen
Cranium100.000
a. Thorax Desawa100.000
b. Thorax Anak-anak100.000
c. Manus100.000
d. Humerus100.000
e. Antebrachi100.000
f. Artic Cubiti100.000
g. Wrist Joint100.000
h. Shoulder joint100.000
i. Clavicula100.000
j. Scapula100.000
Anggota Gerak Bawah
a. Femur100.000
b. Genu100.000
c. Cruris100.000
d. Ankle100.000
e. Pedis100.000
f. Calcaneus100.000
g. Pelvis100.000
TulangBelakang
a. Cervical115.000
b. Thoracal115.000
c. Lumbosacral115.000
BNO 1 posisi100.000
BNO 2 posisi180.000
9Tarif Retribusi pelayanan laboratorium
Pemeriksaan darah
a. Pemeriksaan Hb10.000
b. Laju endap darah12.500
c. Golongan darah10.000
d. Darah Rutin 40.000
e. Diff / Hemogram12.000
Pemeriksaan Kimia Klinik
a. Cholesterol19.000
b. Asam Urat17.000
c. Gula Darah puasa15.000
d. Gula Darah 2 jam15.000
e. Gula darah sewaktu15.000
f. Widal35.000
Pemeriksaan Urin
a. PH6.000
b. Reduksi6.000
c. Protein6.000
d. Sedimen8.000
e. Urin rutin17.000
f. Tes Kehamilan13.000
10Tarif Retribusi Pelayanan Visum et Repertum75.000
11Tarif retribusi Pelayanan Pemeriksaan kesehatan pemberian surat-surat
a. Pemeriksaan kesehatan untuk persyaratan sekolah / melamar kerja7.500
b. Pemeriksaan kesehatan untuk persyaratan calon pegawai negeri sipil / pegawai negeri sipil10.000
c. Pemeriksaan kesehatan untuk persyaratan calon pengantin15.000
d. Pemeriksaan kesehatan untuk persyaratan tertentu20.000
12Tarif retribusi pelayanan mobil puskesmas keliling
Untuk pengangkutan pasien
a. Tarif minimal (untuk 10 km)100.000
b. Tarif perkilometer tambahan15.000
Untuk PPPK diluar Dinas Kesehatan300.000
13Tarif IVA test dan pemeriksaan sadari30.000
14Tarif Retribusi jasa Ekspertisi pembacaan hasil pemeriksaan penunjang oleh dokter spesialis20.000
15Tarif kreoterapi60.000